SKINCARE WAJAH ROUTINE
Tahukah anda bahwa memilih skin care itu
tidak boleh sembarangan, Step pertama yaitu kita perlu mengetahui jenis tipe
kulit kita terlebih dahulu. Baru setelah itu kita dapat menentukan produk skin
care mana yang cocok untuk kulit kita. Salah memilih produk akan berakibat efek
negatif untuk kulit nantinya, oleh karena itu yuk mari kita mengenal jenis tipe
kulit melalui ciri-ciri kulit kita.
Manakah yang termasuk jenis kulit anda?
Dry Skin, yaitu kulit kering.
Normal Skin, yaitu kulit tidak kering dan tidak berminyak.
Combination Skin, yaitu berminyak di sekitar T zone ( jidat,
pori-pori pipi, hidung, dagu)
Oily Skin, yaitu hampir seluruh wajah berminyak.
Nah dibawah ini yaitu skincare produk dan tahapan
pemakaiannya untuk brand atau merk sendiri bisa disesuaikan dengan kondisi muka
kalian yah.
·
: Facial Wash. Skin care satu ini penting banget
digunakan untuk wajah karena dapat membersihkan kotoran yang nempel diwajah.
·
:Moisturaizer. Skin care ini juga penting bagi
kalian yang mempunyai kulit kering atau normal karena dapat melembabkan wajah
dan menyehatkan wajah.
·
:Sunscreen. Skin care ini penting dipakai jika
kalian yang kegiatan outdoornya lebih banyak karena dapat melindungi kulit dari
sinar matahari.
·
:Day/Night Cream. Skin care ini bisa dipakai
atau tidak. Jadi tidak harus dipakai jika kalian tidak mau. Tetapi akan lebih
baik lagi jika dipakai.
·
:Cleanser. Skin care ini dipakai untuk
menyegarkan wajah membuat kulit terasa lembut dan sehat berseri.
·
:Toner. Skin care ini dipakai ketika sehabis
cucimuka. Karena selain menyegarkan dapat mengambil sisa-sisa kotoran yang
masih menempel dikulit wajah kita
·
:Mask. Skin care ini dipakai biasanya seminggu
sekali atau dua minggu sekali. Dipakai agar kulit kita terlihat segar dan lebih
sehat.
0 komentar:
Posting Komentar